Hasil Fase Grup Piala Dunia U-17 2023
Sebagaimana yang sudah diketahui, bahwa pagelaran Piala Dunia U-17 2023 yang berlangsung di Indonesia sudah memasuki laga puncak.
Pada laga puncak tersebut mempertemukan antara timnas Jerman dan Perancis. Kendati demikian, masih banyak orang yang mencari seputar hasil Piala Dunia U-17 2023.
Nah, buat kamu yang ingin tahu hasil dan jadwal fase grup pildun U-17 2023, yuk kita simak saja langsung ulasannya di bawah ini.
Hasil & Jadwal Fase Grup A
Jumat 10 November 2023
- Panama vs Maroko: 0-2
- Indonesia vs Ekuador: 1-1
Senin 13 November 2023
- Maroko vs Ekuador: 0-2
- Indonesia vs Panama: 1-1
Kamis 16 November 2023
- Maroko vs Indonesia: 3-1
- Ekuador vs Panama: 1-1
Hasil & Jadwal Fase Grup B
Jumat 10 November 2023
- Mali vs Uzbekistan: 3-0
- Spanyol vs Kanda: 3-0
Senin November 2023
- Spanyol vs Mali: 1-0
- Uzbekistan vs Kanada: 3-0
Kamis, 16 November 2023
- Uzbekistan vs Spanyol: 2-2
- Kanada vs Mali: 1-5
Hasil & Jadwal Fase Grup C
Sabtu, 11 November 2023
- Kaledonia Baru vs Inggris: 0-10
- Brazil vs Iran: 2-3
Selasa, 14 November 2023
- Brazil vs Kaledonia Baru: 9-0
- Inggris vs Iran: 2-1
Jumat, 17 November 2023
- Inggris vs Brazil: 1-2
- Iran vs Kaledonia Baru: 5-0
Hasil & Jadwal Fase Grup D
Sabtu, 11 November 2023
- Jepang vs Polandia: 1-0
- Argentina vs Senegal: 1-2
Selasa, 14 November 2023
- Senegal vs Polandia: 4-1
- Jepang vs Argentina: 1-3
Jumat, 17 November 2023
- Senegal vs Jepang: 0-2
- Polandia vs Argentina: 0-4
Hasil & Jadwal Fase Grup E
Minggu, 12 November 2023
- Perancis vs Burkina: Faso 3-0
- Korea vs Amerika Serikat: 1-3
Rabu 15 November 2023
- Amerika Serikat vs Burkina Faso: 2-1
- Perancis vs Korea Selatan: 1-0
Sabtu, 18 November 2023
- Amerika Serikat vs Perancis: 0-3
- Burkina Faso vs Korea Selatan: 2-1
Hasil & Jadwal Fase Grup B
Minggu, 12 November 2023
- Venezuela vs Selandia Baru: 3-0
- Meksiko vs Jerman: 1-3
Rabu 15 November 2023
- Meksiko vs Venezuela: 2-2
- Selandia Baru vs Jerman: 1-3
Sabtu, 18 November 2023
- Selandia Baru vs Meksiko: 0-4
- Jerman vs Venezuela: 3-0
Hasil & Jadwal 16 Besar
Senin 20 November 2023
- Ekuador vs Brasil U-17: 1-3
- Spanyol vs 2-1 Jepang: 2-1
Selasa, 21 November 2023
- Mali vs Meksiko: 5-0
- Jerman vs Amerika Serikat: 3-2
- Argentina vs Venezuela: 5-0
- Maroko vs Iran: 4-1 (penalti)
Rabu, 22 November 2023
- Inggris vs Uzbekistan: 1-2
- Prancis vs Senegal: 5-3 (penalti)
Hasil & Jadwal Perempat Final
24 November 2023
- Spanyol vs Jerman: 0-1
- Brazil vs Argentina: 0-3
25 November 2023
- Prancis vs Uzbekistan: 0-1
- Mali vs Maroko: 1-0
Hasil & Jadwal Semifinal
28 November 2023
- Jerman Vs Argentina: 4-3 (adu penalti)
- Perancis Vs Mali: 2-1
Ulasan Jerman Vs Argentina
baru memasuki menit ke-9, Jerman berhasil unggul terlebih dulu atas Argentina berkat gol yang dilesahkan oleh Paris Bunner.
Merasa terpacu, akhirnya Argentina meningkatkan daya serang sehingga berhasil membalikkan keadaan berkat gol dari Agustin Ruberto pada menit ke-36 dan 45+5.
Di babak kedua, timnas Jerman kembali membalikan keadaan melalui gol Bunner di menit 58 dan Moerstedt di menit 69.
Pertandingan pun semakin sengit, dan lagi-lagi Agustin Ruberto menorehkan hattrick di menit 90+7 sehingga kedudukan menjadi 3-3.
Alhasil, pertandingan harus dilanjutkan ke babak adu penalti. Namun sayang, Argentina harus mengakui kekalahan dari Jerman dengan skor 2-4.